Kasus Fraud IT yang terjadi selama ini

Dalam kecurangan IT, banyak sekali dilakukan oleh sekian banyak orang dalam sebuah perusahaan yang membeli suatu program pada seorang programer agar kinerja dalam prusahaan itu berjalan lebih baik.

Dalam kecurangan yang dimaksud adalah programer memanfaatkan kesempatan kepada sebuah perusahaan yang ingin membeli program aplikasi, dengan cara menjual program yang masih standard sedangkan si programer sudah membuat program tersebut sesempurna mungkin. Hal itu bertujuan agar perusahaan tersebut apabila ingin menyempurnakan dengan menambahkan sedikit keunggulan maka si programer siap untuk mengubah program itu sesuai dengan permintaan perusahaan padahal si programer sudah membuat program itu dengan sesempurna mungkin yang nantinya akan di butuhkan pada perusahaan itu dengan cara itu programer akan mendapatkan keuntungan yang lebih.

0 komentar:

Posting Komentar